Informasi Iklim Dasarian Provinsi Nusa Tenggara Timur Monitoring Hari Tanpa Hujan Terkini, Analisis dan Prediksi Curah Hujan Dasarian (Update 20 Desember 2025)

Monitoring Hari Tanpa Hujan berturut – turut (HTH) Dasarian II Desember 2025 di Provinsi Nusa Tenggara Timur pada umumnya mengalami Hari Hujan hingga Hari Tanpa Hujan dengan kategori Sangat Pendek (1 – 5 hari). Namun, terdapat beberapa wilayah yang mengalami Hari Tanpa Hujan dengan kategori Pendek (6 – 10 hari) yaitu Kab. Sumba Timur (sekitar Kahaungu Eti) dan Kab. Alor (sekitar Alor Barat Laut).

Terus pantau informasi cuaca dan iklim terkini melalui kanal sosial media resmi BMKG. Hubungi kami (24 jam) di (0380)881613 dan WhatsApp 0811-3940-4264 dan/atau unduh aplikasi INFO BMKG di appstore dan playstore

Similar Posts